SIDOARJO, KOMPAS.TV - Tim DVI Polda Jatim, hingga Jumat (10/10/2025) petang, telah mengidentifikasi 50 korban ambruknya Ponpes Al-Khoziny, Buduran, Sidoarjo, Jawa Timur. <br /> <br />Saat ini identifikasi masih dilakukan pada 14 kantong jenazah korban ambruknya Ponpes Al-Khoziny, Sidoarjo. <br /> <br />Identifikasi dilakukan dengan metode pencocokan DNA, dan data postmortem serta antemortem. <br /> <br />Setelah diidentifikasi, jenazah korban langsung diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan. <br /> <br />Baca Juga Momen Sopir Taksi Selamatkan Diri saat Terjebak Banjir di Santa Ana, El Salvador di https://www.kompas.tv/internasional/622360/momen-sopir-taksi-selamatkan-diri-saat-terjebak-banjir-di-santa-ana-el-salvador <br /> <br />#jenazah #ponpesambruk #ponpesalkhoziny #dvipolri <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/622363/tim-dvi-polda-jatim-sudah-identifikasi-50-jenazah-korban-ambruknya-ponpes-al-khoziny-berut
